- membersihkan lingkungan taman dari sampah-sampah yg dapat mengganggu pemandangan, untuk mencegah buang sampah sembarangan yaitu dengan meletakkan tempat-tempat sampah di tempat tertentu atau memasang slogan-slogan.
- mengganti tanaman yang sudah rusak/layu/mati dengan tanaman yang baru ,bersihkan gulma yg tumbuh karena dapat menyebabkan tumbuhan mati. agar taman tetap indah, harus tersedia saluran air terdekat
Jangan membunuh cacing tanah
Jika Anda melihat cacing tanah di taman Anda makan biarkanlah mereka hidup. Ini adalah tanda-tanda tanah yang sehat. Pastikan Anda menjaga tanah tetap sehat dengan mengutamakan penggunaan pupuk kandang maupun pupuk kompos. Pemupukan tanah akan membantu memberikan makanan sehat untuk tanaman.
Rawat juga struktur dan fitur lainnya
Struktur dan fitur taman seperti patung, pilar atau bangunan lain dapat menambah keindahan taman. Karena semua fitur ini terbuat dari batu bukan berarti Anda tidak merawatnya. Fitur-fitur seperti ini juga membutuhkan perawatan yang tepat. Sebaiknya Anda juga membersihkannya dari debu dan kotoran yang menempel. Anda dapat mencucinya dengan deterjen dan sabun setidaknya sekali dalam sebulan.
sumber : http://jasatamancantik.blogspot.com/2013/09/bagaimana-cara-merawat-taman-yang-baik.html

1 komentar:
Kami Tukang Taman Surabaya adalah jasa pembuatan taman tropis dan vertical garden yang berlokasi di Surabaya jawa timur, selain nursery tanaman sendiri kami juga menyediakan jasa pembuatan taman dengan berbagai model dan konsep taman.
LAYANAN TUKANG TAMAN
Membantu untuk memilih konsep yang sesuai dengan keinginan anda indoor outdor kami akan lebih variatif untuk memberikan yg terbaik.
Dan Juga sebagai Supplier jual rumput taman Harga supplier dari petani langsung
DOKUMENTASI PEKERJAAN
Memberikan gambaran dan gagasan dalam memilih konsep yang sesuai dengan keinginan anda indoor maupun outdoor.
Posting Komentar